Orang disekeliling ibarat kaca
Nama laksana pakaian
Sahabat laksana rambut
Keluarga laksana organ tubuh
Cinta ibarat otak di kepala
Jadi pergunakan dan jagalah dengan baik kepala serta otakmu….
Rawat dan lindungilah organ tubuhmu…….
Cuci, potong dan aturlah rambutmu….
Kenakan pakaian yang tetap bagus dan harum……
Pastikan dengan kaca, kamu telah menjadi manusia yang penuh!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar